Sekilas Tentang

Didirikan pada tanggal 18 Januari 1990 dengan nama PT BPR PURNALOKA BHAKTI dengan surat ijin usaha dari Kementrian Keuangan nomor : KEP.400/KM.13/1990 tentang pemberian Izin Usaha Perseroan Terbatas PT BPR PURNALOKA BHAKTI.

Pada tanggal 13 Februari 2010 terdapat perubahan nama dari PT BPR PURNALOKA BHAKTI menjadi PT Bank Perkreditan Rakyat Dana Pensiun TASPEN. Sesuai dengan akta Tgl 13 Januari 2010 Nomor 27 yang dibuat oleh Notaris P. Suandi Halim, SH

PT BPR DP TASPEN Bekasi merupakan lembaga keuangan mikro yang terdaftar dan diawasi oleh OJK (Otoritas Jasa Keuangan) yang bergerak di bidang usaha penghimpunan dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan (tabungan dan deposito) yang dijamin oleh LPS (Lembaga Penjamin Simpanan) serta menyalurkan kembali ke masyarakat dalam bentuk pinjaman/kredit yang dikelola secara professional dan kompeten.

Susunan kepemilikan saat ini sebagai berikut :

  • Dana Pensiun Taspen : 99.98%
  • Koperasi Taspen : 0.02%
Open chat
Halo Bapak/Ibu, ada yang bisa kami bantu ?